Ekologi Tani

Pemborosan makanan

Stop Pemborosan Makanan Untuk Pertanian Berkelanjutan

Mungkin diantara kita, ada yang pernah mendengar istilah food waste?. Ya, food waste merupakan istilah lain dari pemborosan makanan atau disebut juga limbah makanan atau menunjuk juga kepada sampah makanan. Seluruh pangan yang layak dikonsumsi, baik sisa makanan atau minuman berupa bahan mentah, setengah jadi atau siap konsumsi yang dihasilkan dari restoran, pengecer atau rumah […]

Stop Pemborosan Makanan Untuk Pertanian Berkelanjutan Read More »

3 Cara ubah limbah makanan

3 Cara Ubah Limbah Makanan, Dukung Pertanian Berkelanjutan

Kamu pernah merasa bingung dengan banyaknya limbah makanan di rumah? Mungkin saja, setiap hari kita membuang sisa makanan yang sebenarnya masih bisa dimanfaatkan. Limbah makanan bukan cuma bikin sampah menumpuk, tapi juga merugikan pertanian berkelanjutan. Sayang banget kan?. Bayangin kalau semua sisa makanan yang kamu buang bisa diubah jadi sesuatu yang bermanfaat. Nggak cuma buat

3 Cara Ubah Limbah Makanan, Dukung Pertanian Berkelanjutan Read More »

4 Manfaat Teh Kelor. Mulai Dari Menjaga Imunitas Tubuh Hingga Anemia

Manfaat Tanaman Kelor Moringa oleifera atau biasa dikenal dengan tanaman kelor, dipercaya memiliki banyak manfaat pada semua bagian tanamannya. Kelor kian banyak dijadikan sebagai teh yang bisa dikonsumsi masyarakat dengan mudah. Manfaat teh kelor sebagai obat herbal digemari masyarakat karena banyak kandungan senyawa yang baik untuk tubuh. Peneliti juga mengkonfirmasi akan kandungan antioksidan yang terdapat

4 Manfaat Teh Kelor. Mulai Dari Menjaga Imunitas Tubuh Hingga Anemia Read More »

Beragama Secara Ekologis

Beragama Secara Ekologis Oleh Faiz Manshur Ketua Odesa Indonesia “Bagaimana agama mengambil peran ekologi?” Pertanyaan ini muncul dari salahsatu aktivis mahasiswa yang berkegiatan di Odesa Indonesia. Sebelum menjawabnya, saya mengklarifikasi terlebih dahulu; apakah kata agama itu bersifat tekstual, yaitu ajaran agama dari teks-teks kitabiah, atau ditujukan pada para pemeluknya agar mengambil peran ekologi? Ketika saya

Beragama Secara Ekologis Read More »

Manfaat Dekat Dengan Tanaman Menyehatkan Mental

Tanaman menyehatkan mental itu bukan teori spekulasi. Ada alasan logisnya. Karena itu kegiatan berkebun sudah semestinya dijadikan hobi bagi siapa saja.  Harus juga dipahami bahwa urusan menanam  bukan urusan petani, melainkan urusan setiap orang karena secara genetis manusia membutuhkan jalinan pertemanan dengan botani.   Baca juga: Belajar Pertanian Pangan di Kebun Botani Odesa Bandung Aktivis 98 dari

Manfaat Dekat Dengan Tanaman Menyehatkan Mental Read More »

Paradigma Ekosentrisme Meninggalkan Homosentrisme untuk Perbaikan Ekologi

Ekosentrisme adalah sebuah cara pandang atau pola pikir yang menempatkan segenap unsur kehidupan sebagai pusat perhatian yang sama penting. Hal ini berbeda dengan cara pandang homosentris (antroposentris) yang hanya menempatkan manusia sebagai pusat perhatian.  Dengan memahami prinsip ini, pola pikir kita akan menjadi lebih ekologis, dan itu sangat penting untuk membekali umat manusia yang saat

Paradigma Ekosentrisme Meninggalkan Homosentrisme untuk Perbaikan Ekologi Read More »

Pertanian informal petani desa di Cimenyan

Literasi Pertanian informal: Pengertian, Manfaat, dan Pakar di Bidangnya

Pengertian Literasi Pertanian Informal Literasi pertanian informal merujuk pada pengetahuan dan keterampilan terkait praktik pertanian yang diperoleh melalui jalur non-formal. Ini mencakup pembelajaran dari pengalaman pribadi, komunitas, warisan budaya, hingga media massa seperti radio, televisi, dan internet. Berbeda dengan pendidikan formal di institusi seperti universitas atau sekolah pertanian, literasi informal lebih fleksibel dan sering kali

Literasi Pertanian informal: Pengertian, Manfaat, dan Pakar di Bidangnya Read More »

Ayo Donasi Hutan untuk Memperbaiki Krisis Ekologi Bandung

Donasi hutan untuk memperbaiki krisis ekologi di hutan sangat diperlukan. Pasalnya banyak petani hutan Arcamanik tidak memiliki kemampuan dalam mengusahakan anekaragam bibit. Jika petani hutan bisa mengelola hutan secara ekologis, siapapun akan mendapatkan dampak baiknya. Mengapa Perlu Donasi Hutan? Hutan Arcamanik, yang berada Kecamatan Cimenyan, Kabupaten Bandung (Kawasan Bandung Utara) dikenal sebagai salah satu hutan

Ayo Donasi Hutan untuk Memperbaiki Krisis Ekologi Bandung Read More »

Lindungi Hutan dari Kerusakan dengan Donasi Pohon Buah

Melindungi hutan Arcamanik di Bandung yang mengalami kerusakan adalah langkah konkret yang harus dilakukan. Yayasan Odesa Indonesia kembali mengetuk pintu hati Anda agar berdonasi bibit tanaman buah-buahan untuk petani Hutan Arcamanik Cimenyan Kabupaten Bandung. Sebab di sana kerusakan lingkungan masih terus terjadi. Petani butuh tanaman buah-buahan.  Video Kerusakan Lahan Pertanian Hingga dalamnya Hutan Kawasan Bandung

Lindungi Hutan dari Kerusakan dengan Donasi Pohon Buah Read More »

Pertanian Berkelanjutan

Konsep Pertanian Berkelanjutan Yang Mesti Kita Pahami

Pertanian berkelanjutan menjadi topik yang semakin penting dalam diskusi global terkait ketahanan pangan, kesejahteraan petani, dan konservasi lingkungan. Dengan tantangan seperti perubahan iklim, degradasi lahan, dan peningkatan populasi, sistem pertanian yang mampu memenuhi kebutuhan saat ini tanpa mengorbankan kemampuan generasi mendatang menjadi krusial. Artikel ini akan membahas konsep pertanian berkelanjutan, prinsip-prinsip utamanya, serta strategi yang

Konsep Pertanian Berkelanjutan Yang Mesti Kita Pahami Read More »

Keranjang Belanja