Marketing

Bisnis Bibit Pertanian Mendorong Dinamika Ekonomi Petani

Bisnis bibit pertanian bisa menjadi lokomotif kebangkitan usaha kaum muda. Hal tersebut dikatakan oleh Andy Yoes Nugroho, Ketua Odesa Cabang Temanggung. Pasalnya menurut Andy, usaha pembibitan tersebut akan menciptakan produksi ekonomi sekaligus matarantai pasar finansial. Hal ini bisa dilihat dari kegiatan grup Pertanian Kebunkoe yang berada di Dusun Kauman, Desa Kaloran, Kecamatan Kaloran Kabupaten Temanggung […]

Bisnis Bibit Pertanian Mendorong Dinamika Ekonomi Petani Read More »

Bertemu Petani Pak Waya di Merak Dampit

Oleh Ir. Didik Harjogi, M.Eng. Dosen Politeknik Bandung. Pegiat Odesa-Indonesia Odesa bergiat. Rabu, 7 Desember 2016, kami menyusuri kawasan pertanian sayur di kawasan Bukit Mojo/Puncak Bintang, Kecamatan Cimenyan Kabupaten Bandung. Bersama relawan Odesa-Indonesia, Mudris, kami berboncengan memakai motor trail. Siang yang panas itu kami menyusuri jalanan yang rusak. Di Merak Dampit kami bertemu dengan seorang

Bertemu Petani Pak Waya di Merak Dampit Read More »

Siti Komariah

Nilai Lebih Seorang Pembibit Tanaman

Karena kemampuannya membibit banyak tanaman, stok dagangan bisa stabil. Harganya pun bisa lebih murah sehingga para pembeli bisa belanja lebih banyak. Inilah pengalaman yang patut dipetik dari seorang penghobi tanaman Siti Komariah (46 tahun). Kesukaannya mengurus tanaman selama puluhan tahun membuat dirinya punya pengetahuan yang mendalam tentang jenis-jenis tanaman hias dan tanaman herbal yang cocok

Nilai Lebih Seorang Pembibit Tanaman Read More »

Royal Bean: Kopinya Karyawan dan Perempuan Kantoran

Royal Bean, sebuah produk kopi siap seduh yang patut diapresiasi karena keberhasilannya menyajikan rasa yang enak tanpa risiko. Kita tahu, selama ini banyak kopi yang terasa enak, tapi kepala kita jadi berat. Pusing kepala gara-gara kopi ini disebabkan oleh kandungan asam pada bubuk terlalu tinggi. Poses panjang dari produksi pasca riset dan pengalaman yang matang

Royal Bean: Kopinya Karyawan dan Perempuan Kantoran Read More »

Problem Petani Kopi, Kurang Modal dan Harga Jual Rendah

Petani lambat maju karena hambatan seringkali terbentur hambatan. Hambatan modal usaha menjadi salahsatu problem yang belum terurai sampai saat ini.  Itulah yang jadi pemikiran mendasar Suherman (60 tahun), Penasehat Kelompok Tani Hutan Giri Senang Desa Girimekar, Kecamatan Cilengkrang Kabupaten Bandung. “Modal itu bagian dari kesempatan yang harus diwujudkan. Sebab kalau kesempatan menambah jumlah tanaman, memperluas

Problem Petani Kopi, Kurang Modal dan Harga Jual Rendah Read More »

Keranjang Belanja