Literasi

Oray Tapa: Sajak Kerusakan Kawasan Bandung Utara

ORAY TAPA Mathori A Elwa. Penyair. Guru Sastra Odesa Indonesia. Sajak Oray Tapa Di oray tapa Aku bertapa Dalam sekejap Membayangkan banjir bandang Menerjang kota kembang Para petani menanam sayuran Di hutan yang tak pernah kau jaga Kalian butuh gizi dan tetek bengeknya Tapi juga kenyamanan Mengapa kau biarkan Hutan digunduli hingga botak tak terperi? […]

Oray Tapa: Sajak Kerusakan Kawasan Bandung Utara Read More »

hawe

Ilmu Kebatinan diperlukan Menghadapi Kehidupan yang Serba Instan

Kebatinan diperlukan Menghadapi Kehidupan yang Serba Instan. Kebatinan diperlukan Budayawan Bandung Dr. Hawe Setiawan mengatakan pentingnya masyarakat memperkuat kebatinan dalam jiwanya. Sebab hanya dengan batin yang kuat tersebut jiwa manusia akan lebih bahagia dan lebih bermartabat. Hal tersebut diungkapkan Hawe mengingat saat ini perilaku hidup manusia serba instan, mulai dari urusan makan, sekolah, transportasi, mencari

Ilmu Kebatinan diperlukan Menghadapi Kehidupan yang Serba Instan Read More »

Program Kajian Sains Sosial dan Praktik Gerakan Odesa

Program Kajian dan Praktik Gerakan Sosial Odesa Oleh ANDY YOES NUGROHO. Pengurus Odesa Indonesia Menghidupkan kajian pemikiran itu sama pentingnya dengan menghidupkan praktik gerakan. Itulah yang terus dilakukan oleh Odesa Indonesia. Saya baru saja melakukan kegiatan di Bandung selama seminggu. Puncak kegiatan terjadi pada hari Minggu, 24 Juli 2022, dari pagi sampai malam padat dengan

Program Kajian Sains Sosial dan Praktik Gerakan Odesa Read More »

5 Swakaji Pendidikan ala Fridriech Fröbel

5 Swakaji Pendidikan ala Fridriech Fröbel Oleh Budhiana Kartawijaya Ketua Pembina Odesa Indonesia Ketika Friederich Wilhelm August Fröbel (atau Froebel; 21 April 1782 – 21 Juni 1852) melahirkan istilah Kindergarten (Taman Kanak-Kanak), itu bukan tanpa alasan. Fröbel melihat anak sebagai bibit baik. Pada diri anak, ada potensi unik yang harus dieksplore. Fröbel menyebutnya “ngaji diri”

5 Swakaji Pendidikan ala Fridriech Fröbel Read More »

Perpustakaan Desa untuk Mengatasi Rendahnya Literasi Petani

Perpustakaan Desa Sebagai Cara Mengatasi Keterbelakangan Oleh YULIANI LIPUTO Penggerak Literasi Sekolah Sabtu-Minggu Yayasan Odesa Indonesia Blog Yuliani Liputo Mang Toha seorang petani dan peternak sapi di Kampung Waas, Kecamatan Cimenyan, Kabupaten Bandung. Di kalangan pengurus Odesa, Mang Toha dikenal sebagai petani yang cepat belajar dan mudah beradaptasi dengan gagasan-gagasan baru. Dia memiliki kepedulian tinggi

Perpustakaan Desa untuk Mengatasi Rendahnya Literasi Petani Read More »

Literasi Ekologi

Hari Keanekaragaman Hayati 2022, Anak-Anak Belajar Ekologi

Setiap tanggal 22 Mei diperingati sebagai Hari Keanekaragaman Hayati Internasional. Secara umum, keanekargaman hayati adalah istilah untuk menyebutkan keberadaan berbagai jenis mahluk hidup yang tinggal di bumi. Jenis- tersebut dibagi atas perbedaan gen dan ekosistem sehingga melahirkan bentuk dan rupa beserta ciri khas yang berbeda. Keanekaragaman hayati menggambarkan bermacam-macam makhluk hidup. Keanekaragaman dari makhluk hidup

Hari Keanekaragaman Hayati 2022, Anak-Anak Belajar Ekologi Read More »

Undangan Diskusi Zoom Mengenal Model Gerakan Sosial Odesa Indonesia

UNDANGAN DISKUSI “GERAKAN SOSIAL ODESA INDONESIA” Ada banyak orang yang ingin mengetahui program Yayasan Odesa Indonesia. Beberapa program yang ingin diketahui adalah; 1)Literasi anak-anak petani 2)Amal Sosial Fakir-Miskin 3)Pemberdayaan tani pekarangan 4)Pemberdayaan kelor dan hanjeli 5)Pembangunan sanitasi untuk warga miskin 6)Cara bergabung menjadi relawan Odesa Odesa Indonesia punya pengalaman bergiat di Kawasan Bandung Utara selama

Undangan Diskusi Zoom Mengenal Model Gerakan Sosial Odesa Indonesia Read More »

Keranjang Belanja