Aktualita

Pergerakan Kaum Muda Odesa Indonesia

Oleh FAIZ MANSHUR. Ketua Odesa Indonesia. Odesa institute resmi berdiri 4 Juni 2020. Nama ini dipilih dengan menyertakan kata Institute untuk mewadahi secara khusus Sumber Daya Manusia (SDM) dari latarbelakang kaum muda, terutama mahasiswa. Harapannya, dengan sistem yang terintitusi ini, kolektivitas kerja lebih massif dan menjadikan organisasi ini sebagai mesin produksi keilmuan dan pengalaman. Pengisi

Pergerakan Kaum Muda Odesa Indonesia Read More »

Garut Kembangkan Kelor untuk Gizi dan Penghijauan

Hari ini, Jumat 5 Juni 2020, Odesa Garut melakukan aksi tanam kelor 250 bibit (moringa oleifera) di Patrol Desa Sukmurni Kecamatan Cilawu Kabupaten Garut. Penananam pohon kelor ini dimaksudkan untuk perbaikan gizi rumah tangga petani di sekitar kampung tersebut. Juga sebagai solusi untuk mencegah erosi. Ramlan Gumilar, Koordinator Odesa Garut mengatakan, tertarik mengembangkan tanaman kelor

Garut Kembangkan Kelor untuk Gizi dan Penghijauan Read More »

Keranjang Belanja