Ekologi Tani

Ekofeminisme petani kopi

Munculnya Ekofeminisme dalam Menghadapi Perubahan Iklim

Di tengah meningkatnya kesadaran global akan dampak perubahan iklim, berbagai gerakan lingkungan hidup mencari solusi untuk mengatasi masalah yang kian pelik ini. Salah satu pendekatan unik yang mendapat perhatian adalah ekofeminisme. Ekofeminisme adalah gabungan dari ekologi dan feminisme, yang menawarkan perspektif berbeda dalam memahami dan menanggulangi perubahan iklim. Ekofeminisme, dengan akar pemikirannya yang mendalam dan […]

Munculnya Ekofeminisme dalam Menghadapi Perubahan Iklim Read More »

Dampak Perubahan Iklim Lebih Banyak Menimpa Perempuan

Dampak perubahan iklim lebih banyak menimpa perempuan– Belakangan, apakah kamu merasa cuaca & udara lebih panas dari biasanya? Mungkin kamu sudah tau, bahwa ini merupakan fenomena heat wave; kondisi di mana suhu lebih tinggi dari biasanya selama beberapa hari.  Penyebab utamanya? Perubahan iklim. Sebenarnya, isu ini bukanlah hal baru. Sejak akhir 1980-an, perubahan iklim sudah

Dampak Perubahan Iklim Lebih Banyak Menimpa Perempuan Read More »

belly, body, clothes-2473.jpg

4 Tanaman Herbal untuk Menurunkan Berat Badan

Herbal untuk Menurunkan Berat Badan – Masih berusia di bawah 30, tapi napas sudah terasa berat ketika naik tangga? Atau, mungkin kamu merasa nafsu makan tinggi & badan cepat lelah padahal aktivitas minim? Bisa jadi, ini adalah salah satu tanda kamu harus kembali menimbang berat badan lho. Memang betul, angka timbangan bukanlah segalanya. Namun, angka

4 Tanaman Herbal untuk Menurunkan Berat Badan Read More »

Sosok pertani peserta program tani pekarangan Odesa

Pertanian Pekarangan Sangat Pas untuk Rakyat Desa

Pertanian Pekarangan merupakan solusi penting bagi masyarakat desa dalam menghadapi kesulitan ekonomi. Hal tersebut disampaikan oleh Budhiana Kartawijaya Sabtu, 18 Mei 2024. Melalui organisasinya, Yayasan Odesa Indonesia, Ketua Pembina tersebut mengatakan bahwa sejak digerakkan pertanian pekarangan di 300 petani perempuan di Kawasan Cimenyan Bandung Utara, telah terjadi pembaharuan ekonomi di masyarakat. “Ibu-ibu bisa mengurangi belanja

Pertanian Pekarangan Sangat Pas untuk Rakyat Desa Read More »

Pohon Hidup: Laporan Program Pangan dan Konservasi Odesa 2024 – Zona Oray Tapa

Pohon Hidup: Laporan Program Pangan dan Konservasi Odesa 2024 Hutan Arcamanik Cimenyan Kabupaten Bandung, zona Oray Tapa, 23 Mei 2024. Program Ekologi Tani: Gerakan Konservasi Hutan Kali ini kita akan menyampaikan hasil liputan untuk melaporkan tanaman program Odesa Indonesia di bagian Hutan Arcamanik khusus blok Oray Tapa. Pada hari kamis, 23 Mei 2024, pengurus Odesa

Pohon Hidup: Laporan Program Pangan dan Konservasi Odesa 2024 – Zona Oray Tapa Read More »

hands, earth, next generation-4091879.jpg

3 Kisah Inspiratif Perempuan Pejuang Lingkungan

3 Kisah Inspiratif Perempuan Pejuang Lingkungan – Peran perempuan dalam gerakan lingkungan telah menjadi sorotan utama dalam upaya menjaga keberlanjutan bumi ini. Dari panggung lokal hingga panggung global, perempuan telah menunjukkan dedikasi, keberanian, dan kepedulian yang luar biasa dalam memperjuangkan lingkungan hidup yang sehat dan berkelanjutan. Seiring perubahan iklim yang semakin nyata dan kerusakan lingkungan

3 Kisah Inspiratif Perempuan Pejuang Lingkungan Read More »

7 Tips Anti Gagal Menanam Tanaman Herbal Indoor

Tips Menanam Tanaman Herbal Indoor saat ini sangat dibutuhkan terutama oleh kita yang tidak memiliki lahan pekarangan yang luas. CAHAYA matahari tampak menyelinap melalui sela-sela dedaunan herbal di dalam sebuah rumah. Nina (30), pemilik rumah itu terlihat sedang memangkas daun & batang pada tanaman-tanamannya. Belakangan, Nina lagi senang-senangnya berkebun. Selain untuk relaksasi, Nina merasakan level

7 Tips Anti Gagal Menanam Tanaman Herbal Indoor Read More »

Dampak Perubahan Iklim dan Pentingnya Membantu Petani

Dampak Perubahan Iklim memang mengena setiap  lapisan masyarakat. Namun, tahukah kamu kalau para petani adalah kelompok yang paling berat mendapat dampak buruknya? Pada kalangan petani, dampak perubahan iklim itu bisa menyebabkan gagal panen. Bahkan, kualitas dan kuantitas hasil panen pun bisa menurun. Salahsatu kasus bisa kita pelajari dari Yayasan Odesa Indonesia yang mendampingi petani sejak

Dampak Perubahan Iklim dan Pentingnya Membantu Petani Read More »

Mengapa Petani di Indonesia Sulit Sejahtera?

Mengapa Petani di Indonesia Sulit Sejahtera – Sektor pertanian boleh dibilang banyak membantu mengurangi tingkat kemiskinan di pedesaan Indonesia. Jika dilihat dari 2002-2020, angka kemiskinan nasional pun menurun hampir 40% (menggunakan paritas daya beli $3.2). Walaupun begitu, banyak petani di Indonesia yang masih tetap miskin. Hal ini tentu menyedihkan, sebab pekerja yang memajukan sektor pertanian

Mengapa Petani di Indonesia Sulit Sejahtera? Read More »

kebijaksanaan dalam daun

9 Manfaat Daun Afrika atau Vernonia Amygdalina

Mengenal Manfaat Daun Afrika atau Vernonia Amygdalina-. Apa kalian pernah mendengar tentang daun Afrika atau bitter leaf? Tanaman herbal dengan nama katin Vernonia amigdalina ini ternyata punya banyak sekali manfaat untuk kesehatan manusia. Memang di perkotaan sangat jarang ditemukan atau bahkan tidak familiar dengan jenis tanaman ini. Biasanya jenis tanaman perdu ini ditemukan tumbuh liar

9 Manfaat Daun Afrika atau Vernonia Amygdalina Read More »

Keranjang Belanja