Putus Sekolah, Gunawan Siap Sekolah Lagi
Relawan Odesa-Indonesia Enton Supriyatna tadi siang ke Kampung Cikawari, Desa Mekarmanik, Kecamatan Cimenyan, Kabupaten Bandung. Ia menemui Gunawan Edi, seorang anak yang dua tahun lalu jebol sekolah Kelas 1 SMP PGRI Mekarmanik. Gunawan malas sekolah karena jaraknya jauh, sekitar 6 km yang harus ditempuh dengan jalan kaki. Kondisi jalan sendiri sangat buruk. Orangtuanya juga kurang […]