Ekologi Tani

Garut Kembangkan Kelor untuk Gizi dan Penghijauan

Hari ini, Jumat 5 Juni 2020, Odesa Garut melakukan aksi tanam kelor 250 bibit (moringa oleifera) di Patrol Desa Sukmurni Kecamatan Cilawu Kabupaten Garut. Penananam pohon kelor ini dimaksudkan untuk perbaikan gizi rumah tangga petani di sekitar kampung tersebut. Juga sebagai solusi untuk mencegah erosi. Ramlan Gumilar, Koordinator Odesa Garut mengatakan, tertarik mengembangkan tanaman kelor […]

Garut Kembangkan Kelor untuk Gizi dan Penghijauan Read More »

Corona Berlangsung Lama, Saatnya Kita Menanam

Apa jadinya jika krisis ekonomi dampak Corona (Covid-19) ini berlangsung lama? Di seluruh penjuru dunia, hampir semua sektor ekonomi mengalami penurunan. Pengangguran merajalela. Dampak sosial pun nyata di depan mata. Salahsatu harapan terbuka justru pada sektor pertanian. Tentu bukan karena bidang pertanian menjanjikan laba finansial, melainkan lebih pada laba pangan yang bisa menghindari orang dari

Corona Berlangsung Lama, Saatnya Kita Menanam Read More »

Dirasakan Manfaat Gizinya Kelor Makin Kesohor

Kegiatan tanam pohon rutin Odesa Indonesia berbagi bibit kelor (moringa oleifera) dan beragam tanaman buah terus dilakukan sepanjang musim Oktober 2019 hingga April 2020. Pada Rabu (11/3/2020) sore berlokasi di Kampung Pondok Buah Baru, beragam jenis tanaman dibagikan oleh Relawan Yayasan Odesa Indonesia kepada petani seperti kelor, bintaro, mangga, nangka, petai, jengkol, sukun dan pohon

Dirasakan Manfaat Gizinya Kelor Makin Kesohor Read More »

Gerakan Tanam Sukun untuk Kawasan Bandung Utara

Sukun (Artocarpus altilis) menjadi bagian penting dalam usaha memperbaiki pertanian di Kawasan Bandung Utara. Yayasan Odesa Indonesia mulai membagikan bibit Sukun kepada petani bersama dengan tanaman lain seperti Kelor, Sorgum, Hanjeli, Nangka, Sirsak, Aren, Bambu, Durian, Pisang, Jengkol, Pete, Jambu Monyet, Jambu Air, dan lain sebagainya. Sukun perlu dipasok untuk Kawasan Bandung utara karena setidaknya

Gerakan Tanam Sukun untuk Kawasan Bandung Utara Read More »

Sorgum Cimenyan: Makanan Bergizi untuk Keluarga Petani

Satu bulan sejak hujan mulai turun, kebanyakan petani datang ke ladang dengan satu tujuan, menggarap lahan. Namun bagi Toha, ia datang untuk dua tujuan, menggarap dan memanen. Sore itu mendung menggumpal di langit perbukitan Oray Tapa, Desa Mekarmanik Kecamatan Cimenyan Kabupaten Bandung. Toha sibuk mengibaskan arit, memotong batang Sorgum. Sementara Irah, Istri Toha, mengumpulkan dan

Sorgum Cimenyan: Makanan Bergizi untuk Keluarga Petani Read More »

Odesa Indonesia Bangkitkan Hanjeli Kemajuan Petani

Petani Desa Mekarmanik Kecamatan Cimenyan Kabupaten Bandung, mulai memanen hanjeli (coix lacryma jobi) atau yang dikenal jaji-jali. Tanaman yang dinegeri Cina disebut Ma Yuen itu dikenal sebagai bahan pangan bergizi dan medis karena kemampuannya mencegah beragam jenis kanker. Oleh Yayasan Odesa Indonesia, Hanjeli jenis beras ini dikembangkan di Kawasan Bandung Utara untuk beberapa tujuan 1)

Odesa Indonesia Bangkitkan Hanjeli Kemajuan Petani Read More »

Keranjang Belanja