perdesaan

Tips Blusukan Perdesaan Bagi Jurnalis

Saat liputan ke kawasan perdesaan. Bagaimana sebaiknya kita bekerja? Ini merupakan wacana bagi yang sering liputan ke perdesaan. Dengan tips-tips sederhana ini akan lebih memperkaya pengetahuan, pemahaman, dan menemukan sisi terdalam kehidupan orang desa, terutama di desa-desa terbelakang. Kaidah lapangan yang saya temukan murni berdasarkan pengalaman lapangan. -Jalan sendiri. Punya kebebasan bergerak. Improvisasi bahkan spontanitas

Tips Blusukan Perdesaan Bagi Jurnalis Read More »

Manusia Desa dan Kelemahan Produksi

Persoalan Indonesia bukanlah semata urusan Pemilihan Kepala Daerah, Pemilihan Presiden, atau berita-berita selebriti. Urusan manusia desa terkait dengan problem pertanian, infrastruktur desa dan kerusakan lingkungan jelas lebih utama untuk dibicarakan kemudian disambut dengan tindakan. Maka diskursus untuk memecahkan persoalan Indonesia tentang desa dengan menekankan aksi terobosan menjadi sangat penting. Harus terus diingatkan, bahwa negara sangat

Manusia Desa dan Kelemahan Produksi Read More »

Dari Civic-Islam ke Civic-Farming

Tahun 2016 ini, Pergerakan Civic-Islam di Bandung membuat sebuah kegiatan baru dengan organisasi Odesa-Indonesia. Sebuah organisasi nirlaba yang bergerak dalam bidang pemberdayaan, penelitian, kajian dan kegiatan sosial kewargaan. Ide dasarnya dari tanggungjawab intelektual yang secara politik sadar akan pentingnya keberhasilan demokrasi. Sebab selama era reformasi ini demokrasi mengalami banyak hambatan. Hak-hak warga sipil masih banyak

Dari Civic-Islam ke Civic-Farming Read More »

Keranjang Belanja