Kelor Pesantren Al-Mizan Tumbuh Pesat
Dikembangkan lebih banyak agar santrinya setiap hari makan Kelor
Dikembangkan lebih banyak agar santrinya setiap hari makan Kelor
Kampung Cikawari menjadi titik prioritas untuk pembangunan MCK komunal kali ini. Berdasarkan kalkulasi, idealnya untuk membangun satu unit MCK komunal dibutuhkan dana Rp 20 juta.
Amal Ramadan, Berbagi untuk Pembangunan MCK Cikawari Read More »
Orang yang tinggal di perkotaan hidup dengan masalah besar. Pangan olahan dengan zat kimia dan udara yang tidak sehat. Kelor bisa menjadi solusi. Tanah 1 meter bisa ditanam dua pohon. Panen rutin 35 hari.Gizi keluarga meningkat.
Mengapa Orang Kota Harus Menanam dan Memakan Kelor? Read More »
Bagaimana menyelenggarakan Pendidikan Aktif untuk anak desa? Pembelajaran Aktif. Ini adalah suatu kebutuhan penting bagi peserta didik, terutama mereka anak-anak usia Sekolah Dasar, SMP dan SMA. Pembangunan karakter harus mengarah pada usaha fasilitatif, yakni memberikan kesempatan peserta didik untuk menjadi subjek atas kemampuan/potensinya. Di Pasir Impun Cimenyan Kabupaten Bandung (3 Km sebelah utara Lapas Sukamiskin)
Pembelajaran Aktif Odesa-Indonesia untuk Anak Desa Read More »
“Sayurnya enak sekali. Mendorong saya makan 4 sampai 5 kali dalam sehari. Aneh,” ujar Wahyudin tertawa terkekeh.
Ia memiliki kekurangan. Tetap rajin belajar dan berubah. Cita-citanya pingin jadi pemain bola
Atep Nurdin dan Usaha untuk Mengatasi Kelemahan Mentalnya Read More »
Keadaan rumah orangtuanya yang maaf, memprihatinkan. Bangunan belum permanen. Beberapa bagian gentengnya tampak bergelombang tidak tertata rapi
Finja: Anak Keluarga Pra-Sejahtera Ini Punya Cita-Cita Read More »
Tahun ajaran baru sekolah segera tiba. Banyak kebutuhan orang tua untuk kelangsungan pendidikan anak-anaknya. Di pinggiran Kota Bandung, tepatnya Kecamatan Cimenyan Kabupaten Bandung, banyak keluarga pra-sejahtera yang seringkali terbebani kebutuhan sekolah. Sekolah sampai SMP memang gratis. Tetapi kebutuhan lain seringkali membebani. Seragam tidak cukup satu, apalagi di Cimenyan anak-anak sekolah tanpa transportasi publik. Sering kehujanan.
Jelang Ajaran Baru, Banyak Anak Petani Cimenyan Butuh Bantuan Read More »
Amal Sosial membagi zakat, sadakoh atau sumbangan apapun perlu tepat sasaran dan benar-benar pada mereka yang selama ini terabaikan. Di Cimenyan, Yayasan Odesa bisa mengarahkan pada puluhan kampung di perbukitan
Inilah Lokasi yang Cocok untuk Amal di Bulan Suci Read More »