Herbal

Mengenal Moringa Oleifera Kelor dan Manfaatnya

Mengenal Moringa Oleifera Kelor dan Manfaatnya Yayasan Odesa Indonesia menempatkan Moringa Oleifera (Kelor) sebagai tanaman unggul untuk dikembangkan di masyarakat petani Kecamatan Cimenyan Kab.Bandung. Sejauh ini mayoritas warga Cimenyan tidak mengenal manfaat hebat dari tanaman yang direkomendasikan WHO dan FAO untuk kesejahteraan keluarga ini. Bahkan kebanyakan petani sedikit kurang suka karena istilah Kelor identik dengan […]

Mengenal Moringa Oleifera Kelor dan Manfaatnya Read More »

Daun Afrika: Budidaya dan Manfaatnya

Daun Afrika, Vernonia Amygdalina Sangat Baik untuk Menjaga Kesehatan Badan Manfaat umum daun afrika IG Grup Pertanian Tanaman Obat Cimenyan Sudah diuji oleh Odesa Indonesia tanaman ini tumbuh subur di ladang-ladang Cimenyan Kabupaten Bandung. Tanpa dipupuk juga tumbuh cepat. Apalagi dipupuk dan rutin disiram air. Pasti bagus hasilnya. Sangat baik untuk pemanfatan tanaman lereng yang

Daun Afrika: Budidaya dan Manfaatnya Read More »

Smart Farming: Odesa Garap Pendidikan Tani Remaja

Sekebalingbing:Pendidikan pertanian, terutama yang berkaitan dengan inovasi merupakan pilar tumbuhnya kebaikan masyarakat Indonesia. Dan yang terpenting pendidikan pertanian itu juga masuk pada kelompok remaja karena berguna untuk bekal masa depan generasi. Di Kampung Sekebalingbing, Desa Cikadut Kecamatan Cimenyan Kabupaten Bandung, Yayasan Odesa memulai mengambil kegiatan pertanian untuk para remaja. Beberapa siswa SD dan SMP selepas

Smart Farming: Odesa Garap Pendidikan Tani Remaja Read More »

Petani di antara Mitos Kelor dan Kumis Kucing

CIMENYAN: Sejak agustus 2016 silam kegiatan produksi pertanian Odesa Indonesia di antaranya adalah mengembangkan tanaman herbal Kelor dan Kumis Kucing. Keduanya punya nilai ekonomi dan kesehatan. Namun ada sedikit isu yang perlu direspon karena adanya isu yang bersifat mistis. Oleh sebagian petani, kelor dianggap tanaman pengusir hantu. Kelor juga dianggap sebagai peluruh ilmu kebal atau

Petani di antara Mitos Kelor dan Kumis Kucing Read More »

Pakis Hias Berkualitas Cisanggarung Bandung

Tanaman pakis/paku-pakuan memiliki manfaat untuk kesehatan manusia.Selain enak dimakan, juga baik ditanam untuk membersihkan udara kotor. Di Cimenyan para petani mengemasnya secara baik. Pakis/paku-pakuan mendapat tempat di kalangan masyarakat pecinta tanaman di negara-negara maju. Daunnya bisa dimakan sebagai gizi, diolah sebagai obat, dan tumbuhan hidupnya sangat penting ditanam di pekarangan. Banyak hasil penelitian yang telah

Pakis Hias Berkualitas Cisanggarung Bandung Read More »

Herbal Daun Afrika Mulai dikembangkan Odesa

Di kalangan penggemar herbal, Daun Afrika (Vernonia Amygdalina) menjadi primadona. Banyak manfaat hebat dari daunnya, mudah ditanam, dan tahan bertahun-tahun. CIKADUT: Ujicoba tanam Pohon Daun Afrika di Cimenyan Kabupaten Bandung berhasil. Bibit tanaman disediakan oleh Ibu Yanti Komariah (ahli tanaman Obat di Pacuan Kuda Arcamanik Kota Bandung). 4 Pohon ukuran 30 cm ditanam di pot

Herbal Daun Afrika Mulai dikembangkan Odesa Read More »

Keranjang Belanja