Bibit Kopi dan Kemerdekaan Petani
3.000 bibit kopi dari Kampung Pondok Buahbatu, Pinggir Hutan Arcamanik itu dinaikkan ke dalam mobil, Selasa (16/11/2016). Ini adalah gerakan yang ke sekian kali setelah Odesa-Indonesia memasok bibit-bibit tanaman kopi di Kecamatan Cimenyan Kabupaten Bandung. Dari pekarangan pembibitan milik Nanang Muhamad Yusuf itu, kami bersama warga, terutama ibu-ibu menaikkan bibit ke dalam mobil untuk diantar […]