ekologi

Berkebun dapat menghilangkan stres

Hilangkan Stres dengan Berkebun

Stres seringkali dikaitkan dengan keadaan seseorang yang sedang tidak mampu menghadapi situasi menuntut yang melebihi kapasitas diri. Berbicara mengenai stres, sebenarnya kondisi ini adalah emosi natural yang pasti dimiliki oleh setiap manusia sebagai respons terhadap kondisi penuh tekanan dan tantangan dalam kehidupan. World Health Organization mendefinisikan stres sebagai kondisi ketika seseorang mengalami kecemasan atau ketegangan […]

Hilangkan Stres dengan Berkebun Read More »

Guru Ngaji Menjadi Penggerak Perbaikan Ekologi

Oman Alif memilih cara hidup lain dari kebanyakan para petani. Ketika banyak petani hanya menanam sayuran secara monokultur, ia membudidayakan ragam tanaman pangan secara polikultur. Panen beragam tanaman ini kemudian membuat dirinya bisa bertahan dan mengembahkan kehidupan, termasuk mendirikan sekolah SMP. “Saya percaya hasil tani itu berkah. Tetapi membutuhkan ketekunan dan kesabaran,” kata Oman Alif

Guru Ngaji Menjadi Penggerak Perbaikan Ekologi Read More »

Melibatkan Petani Memperkuat Pangan Bergizi dan Memperbaiki Ekologi

Memaksimalkan Daya Petani Memperbaiki Gizi dan Ekologi  Oleh FAIZ MANSHUR Ketua Odesa Indonesia Jumat pagi, 09 September 2022, saya menemui teman-teman buruh tani di puncak bukit sentak dulang, Desa Mekarmanik Kec.Cimenyan Kab.Bandung. Dari kota Bandung, jaraknya sekitar 8 km. Seperti biasanya di bulan agustus dan september, saya dan teman-teman Odesa Indonesia mempersiapkan rencana kegiatan aksi

Melibatkan Petani Memperkuat Pangan Bergizi dan Memperbaiki Ekologi Read More »

Literasi Ekologi

Hari Keanekaragaman Hayati 2022, Anak-Anak Belajar Ekologi

Setiap tanggal 22 Mei diperingati sebagai Hari Keanekaragaman Hayati Internasional. Secara umum, keanekargaman hayati adalah istilah untuk menyebutkan keberadaan berbagai jenis mahluk hidup yang tinggal di bumi. Jenis- tersebut dibagi atas perbedaan gen dan ekosistem sehingga melahirkan bentuk dan rupa beserta ciri khas yang berbeda. Keanekaragaman hayati menggambarkan bermacam-macam makhluk hidup. Keanekaragaman dari makhluk hidup

Hari Keanekaragaman Hayati 2022, Anak-Anak Belajar Ekologi Read More »

Herry Dim: Kaum Muda Pergerakan Harus Berpikir Ekologis

Kaum Muda Pergerakan Indonesia Berpikir Ekologis Berpikir ekologis adalah bagian terpenting dalam usaha kemajuan hidup manusia. Sebab jika manusia melepaskan tanggungjawab merawat lingkungan, kerusakan tersebut juga akan semakin menyulitkan manusia untuk survive. Hal tersebut disampaikan oleh Herry Dim, Ketua Bidang Revitalisasi Sumberdaya Alam Yayasan Odesa Indonesia di hadapan peserta Kajian Sekolah Ilmu Sosial di Pasir

Herry Dim: Kaum Muda Pergerakan Harus Berpikir Ekologis Read More »

Keranjang Belanja