Setiap Pohon Berharga dan Bermakna
Sebuah buku berjudul “The Power of Tree” karya Peter Wohlleben, terdapat salah satu bab yang menarik bertajuk “Every Tree Counts” atau setiap pohon penting. Setiap pohon yang kita tanam, setiap pohon yang kita jaga, walaupun hanya satu pohon punya makna juga dampak yang begitu besar bagi perbaikan ekologi di sekitarnya. Dalam skala global, menanam satu […]