Artikel Terbaru

Puncak Bukit Cimenyan Erosi, Ribuan Bibit Dibagi kepada Petani

Puluhan warga Kota Bandung mendatangi bukit gersang di Cimenyan Kabupaten Bandung. Di kawasan Area pertanian Kampung Merak Dampit Desa Cimenyan tersebut mereka membawa bibit-bibit tanaman buah...

Erosi Melanda Kawasan Bandung Utara Karena Pemerintah Tak Paham Kebutuhan Petani

Kawasan Pertanian Bandung Utara dilanda krisis lingkungan hebat. Bupati Bandung dan Gubernur Jawa Barat tidak pernah memperhatikan petani...

Mengapa Odesa Indonesia Menggerakkan Petani Tanam Pohon?

Tak ada kehidupan yang sehat di tanah yang sakit. Anekaragam tanaman harus berkembang di setiap pertanian dan pemukiman karena keanekaragaman pohon menentukan kesehatan makhluk hidup...

Siaran Kegiatan Pertanian Odesa Indonesia Metro TV

Yayasan Odesa Indonesia memainkan peran yang aktif untuk mencegah erosi dan dampak bencana alam yang terjadi di Kawasan Bandung Utara, karena rusaknya lingkungan. Yayasan ini dan para petani melakukan...

Praktik Pertanian Produktif dan Ramah Lingkungan

Praktik Konservasi atau pelestarian alam di lingkungan pertanian oleh Yayasan Odesa Indonesia. Pelaksana Praktik 1). Grup Pertanian Tanaman Obat Cimenyan (TAOCI) 2). Himpunan Orang Tani Niaga (HOTANI)...

Aksi Tanam Setiap Pekan, dilakukan Setelah Subuh

Demi kepentingan jutaan masyarakat Kota Bandung, Gerakan Penyelamatan Lingkungan dimulai subuh. Aksi Tanam Kawasan Bandung Utara...

Sekolah Samin: Gerakan Literasi Desa Anak-Anak Petani

Tentang Sekolah Samin-. Disebut Samin karena kegiatan Yayasan Odesa Indonesia dalam bidang pendidikan biasanya hari sabtu dan minggu. Awal mula kegiatannya dilatarbelakangi memanfaatkan waktu libur...

Gerakan Tanam Sukun untuk Kawasan Bandung Utara

Sukun (Artocarpus altilis) menjadi bagian penting dalam usaha memperbaiki pertanian di Kawasan Bandung Utara. Yayasan Odesa Indonesia mulai membagikan bibit Sukun kepada petani bersama dengan tanaman...

Herry Dim Serukan Agar Warga Kota Bandung Berbagi Pohon Kepada Petani

Untuk kesekian kalinya, Yayasan Odesa Indonesia melanjutkan Aksi tanam pohon di area lahan kritis pinggir jalan. Acara yang rutin dilakukan setiap hari jumat melibatkan petani di bawah Yayasan Odesa...
Keranjang Belanja