Mengapa Semua Manusia Menyukai Tanaman?
Mengapa Kita Selalu Tertarik pada Tanaman? Mari melihat sekitar sejenak. Sadarkah bahwa terdapat manusia, baik tinggal di kota besar maupun desa, yang ternyata banyak memiliki hubungan spesial dengan tanaman. Ada yang merawat tanaman hias, mencari ketenangan di taman kota, hingga memandangi pepohonan untuk refreshing. Ini dapat disebut fenomena yang menjadi bagian dari sifat alami manusia […]