Literasi dan Pendampingan
Tahun 2016 ini, Pergerakan Civic-Islam di Bandung membuat sebuah kegiatan baru dengan organisasi Odesa-Indonesia. Sebuah organisasi nirlaba yang bergerak dalam bidang pemberdayaan, penelitian, kajian...
Pada Sabtu 29 Oktober 2016 itulah Odesa-Indonesia memulai Sekolah Jurnalistik. Dasar-dasar pengetahuan GrassRoots Journalism disampaikan oleh Budhiana Kartawijaya, Pegiat Odesa-Indonesia yang bekerja...
Wajah pertanian lereng gunung di Kabupaten Temanggung sedang murung, karena gagal panen tembakau akibat cuaca ekstrem kemarau basah. Kini petani mulai kembali mengolah tanah dan sawah menjemput musim...
Sabtu, 22 Oktober 2016, Divisi Kajiian & Penelitian Odesa-Indonesia mengadakan diskusi Fokus Grup dengan Tema “Implementasi Undang-Undang tentang Desa). Dilaksanakan di Kantor Odesa-Indonesia...
OLEH FAIZ MANSHUR. Ketua Odesa-Indonesia. IG Faiz Manshur IG Odesa Indonesia Pemberdayaan Petani yang Membumi -Catatan awal Odesa dalam pendampingan petani di Bandung Utara- Sejak akhir Agustus 2016...
ORANG desa tidak menyebut watak negatif kampus yang terpisah dari urusan kemasyarakatan dengan istilah “Menara Gading”. Tapi mereka sadar kebutuhan orang kampus harus laras dengan kebutuhan...