Literasi dan Pendampingan

KH. Fuad Affandi: Petani Miskin, untuk Apa Perguruan Tinggi?

Petani miskin semakin banyak. Padahal semakin hari modernisasi semakin maju. Apa gunanya perguruan tinggi? Tanya KH. Fuad Affandi...

Kisah Relawan Pendidikan Desa Bandung Utara

Harti Tsaeni Alwarokil Jannah. Belajar kepada Warga Pinggir Kota DENGAN sepeda motor bebek, perempuan itu menyusuri jalan berkelok-kelok, naik turun perbukitan yang terjal di Bandung utara. Jika musim...

Kini, Air Tak Hanya untuk Sapi

“Sapi lebih cukup air daripada warga di sini,” kata Dedi (46) menjawab pertanyaan kesulitan air bersih untuk warga di kampungnya. Peternak sapi perah di Kampung Cikoneng Satu Cileunyi itu...

Cantrik Jurnalistik: Cara Efektif Belajar Menulis Melalui Praktik

Oleh FAIZ MANSHUR. Ketua Odesa Indonesia. Belajar Menulis bagi mahasiswa, apalagi relawan sangat penting. Pembelajaran praksis dibutuhkan. Ada sebagian orang yang percaya bahwa kemampuan menulis...

Anak-Anak Petani Belajar Botani di Masa Pandemi

Belajar Botani adalah sebuah kebutuhan untuk kemajuan manusia dalam rangka memenuhi kebutuhan hidup dan berbuat baik pada lingkungan. Anak-anak petani desa itu. Hidup keseharian dengan dunia tanaman...

Bangun Toilet Agar Tak Menumpang Mandi ke Tetangga

“Bade ka cai? Eta di gigireun bumi aya jamban. Mangga tiasa di dinya we. Abdi mah teu gaduh jamban di lebet bumi,” kata Aki Omreng (84) saat relawan Odesa Indonesia menanyakan tempat buang...
Keranjang Belanja